ISTIQOMAH PASCA RAMADHAN

Rabu, 22 Agustus 2012

KulTwit @UstMudzoffar, Ketua DSW PKS Jatim
  1. Ditanya ttg simpul Islam, Nabi SAW bersabda: Nyatakanlah: "aku beriman kepada Allah", lalu istiqamahlah" (HR. Muslim).
  2. Pasca Ramadhan adalah pembuktian, apakah kita termasuk yang benar2 telah sukses puasa, ataukah belum?
  3. Pasca Ramadhan adalah pembuktian, apakah kita penggemar amal sejati, ataukah sekadar ahli ibadah dadakan & musiman?
  4. Pasca Ramadhan adalah pembuktian, apakah ibadah istimewa kemaren hanya karena Ramadhan, atau demi Tuhan-nya Ramadhan?
  5. Pasca Ramadhan adalah pembuktian, apakah taqwa puasa tlh membuat kita jd lbh "kebal" thd syetan penggoda/sebaliknya?
  6. Maka pertanyaan penting pasca Ramadhan adalah: Bagaimana tetap bisa istiqamah dlm mempertahankan amal2 istimewa?
  7. Apa&bagaimana istiqamah itu? Ia ringan diucapkan, berat dilaksanakan, tapi tidak mustahil diupayakan.
  8. Istiqamah memang berat, karena minimal 3 rukunnya, yg masing2nya tak ringan: ilmu, amal dan ajeg (kontinue).
  9. Berilmu tak diamalkan blm istiqamah. Beramal tanpa ilmu, tdk istiqamah. Dan tak ajeg dlm mengamalkan ilmu juga sama saja.
  10. Jadi istiqamah adalah beramal denga ilmu yang benar&baik, secara kontinue & berkelanjutan.
  11. Bagaimana agar ttp istiqamah? Satu: berilmu dan berpemahaman baik; Dua, jujur dlm ikhlas dg lepas dari dominasi nafsu.
  12. Bagaimana agar ttp istiqamah? Tiga, tak melampaui batas atau berlebih porsi (ghulu), dlm paham, amal, dakwah&sikap.
  13. Bagaimana agar ttp istiqamah? Empat, selalu mawas dan evaluasi diri (muraqabah dan muhasabah), agar selalu kondusif.
  14. Bagaimana agar ttp istiqamah? Lima, sabar berada dalam kerja sama kebajikan & kebersamaan taqwa. Dan lain-lain.
  15. Istiqamahlah spt perintah,jg yg tobat bersamamu & jngn berlebih batas.Sungguh Dia Maha Tahu yg kamu amalkan (QS.Hud:112).
     
    TKP
Share this Article on :
 

© Copyright DPC PKS Sumbersuko Lumajang 2010 -2011 | Design by Herdiansyah Hamzah | Published by Borneo Templates | Powered by Blogger.com.